Kenapa Memilih Somer
Somer dimulai dari perasaan. Perasaan untuk berbagi, peduli dan hangat diantara sesama orang yang menginginkan kulit sehat, bersinar dan percaya diri.
Our Story
Somer adalah bagian dari PRIVEE Clinic yang telah berpengalaman dan terpercaya sejak 2017. Didesain pendekatan yang dinamis dan mudah diakses, terbuka untuk generasi muda, Somer menghadirkan perawatan kulit yang efektif, aman, dan menyenangkan.
"With love,"
dr.Indry, dr.Selvi, dr.AlmondTreatment Pilihan
Nikmati berbagai perawatan kulit premium dengan teknologi terdepan
Apa Kata Mereka
Testimoni dari pelanggan setia yang telah merasakan perawatan terbaik di SOMER

"Hasilnya luar biasa! Kulit saya jadi lebih cerah dan halus setelah treatment di SOMER. Pelayanannya juga sangat ramah."
Korean Glow Treatment
Promo Spesial
Jangan lewatkan penawaran terbaik dari SOMER untuk perawatan kulit impian Anda

New Customer Deals
Disc 25% untuk Combo Korean Glow (Aquapure Facial + Reglow Laser). Penawaran khusus customer baru!
Ambil Promo
Somer Membership
Membership 1 year 'SomerGold' 30 juta ➡️ 15 juta. Exclusive benefit dari penukaran poin, discount khusus, promo ultah, dsb
Daftar Member
Combo Promo Disc 20%
All Somer Combo dengan salah satu perawatan: - ReGlow Laser - Duotite - Potencel Lift *only for Full Face until 31 December 2025
Lihat Promo1 Year Package
Paket perawatan 1 tahun dengan harga spesial. Hemat hingga 40% untuk treatment rutin bulanan dengan hasil optimal
Info PackageArtikel Terbaru
Baca tips dan info terkini dari tim Somer Clinic

Filler vs Skin Booster: Mana yang Tepat untuk Kulit Anda?
Bedah perbedaan tujuan, hasil, ketahanan, risiko, dan biaya antara filler dan skin booster agar pilihan Anda sesuai kebutuhan kulit.

Mengenal Profhilo Injection untuk Kulit Kenyal & Awet Muda
Skinbooster HA murni untuk hidrasi, elastisitas, dan kualitas kulit menyeluruh.

Atasi Flek Hitam Membandel dengan Peeling Wajah
Peeling membantu angkat sel kulit mati dan pigmentasi berlebih untuk kulit lebih cerah.


